Dua jenazah pendaki Puncak Cartensz diterbangkan ke Jakarta

00:00
00:00
00:00
ANTARA - Aparat keamanan berhasil mengevakuasi jenazah pendaki Lilie Wijayanti  pada Senin (3/3), menyusul evakuasi yang telah dilakukan terhadap jenazah pendaki Elsa Laksono pada hari sebelumnya. Kedua jenazah tersebut di terbangkan ke Jakarta  dari Bandara Mozes Kilangin Timika. (Laksa Mahendra/Denno Ramdha Asmara/Rinto A Navis)

COPYRIGHT © ANTARA 2025

Dilarang keras mengambil konten, melakukan crawling atau pengindeksan otomatis untuk AI di situs web ini tanpa izin tertulis dari Kantor Berita ANTARA.