Jayapura (ANTARA) - Kepolisian Resor Jayapura mengamankan 34 warga yang diduga akan melakukan kegiatan terkait HUT OPM, 1 Desember .
Kapolres Jayapura AKBP Viktor Mackbon kepada Antara, Minggu mengakui, 34 orang itu diamankan Sabtu malam (30/11) sekitar pukul 22.00 WIT.
Kini masih diperiksa penyidik di Mapolres Jayapura di Sentani.
Ketika ditanya tentang apa ada yang ditahan, Kapolres mengaku belum mengetahui dengan pasti.
“Belum ada laporan tentang perkembangan pemeriksaan terhadap 34 orang,” kata AKBP Mackbon.
Data yang dihimpun terungkap ke 34 orang terungkap, mereka adalah anggota dan simpatisan KNPB yang akan melakukan kegiatan dalam rangka HUT OPM 1 Desember.
Saat diamankan terdapat diamankan sejumlah barang bukti berupa seragam dan lambang KNPB, katapel, badik, sangkur dan parang.
Berita Terkait
Kemenko PMK: Gudang logistik di Papua perlu dibangun
Senin, 18 November 2024 21:59
Diskominfo Mimika: Pers miliki tanggung jawab sosial kemasyarakatan
Senin, 18 November 2024 21:57
Pj Gubernur Papua minta Pansel DPRP bekerja sesuai mekanisme
Senin, 18 November 2024 21:55
Pemkab Biak alokasi dana otsus program siswa unggul Papua
Senin, 18 November 2024 21:52
Disdik Jayapura: Pengembangan bahasa daerah jadi prioritas
Senin, 18 November 2024 21:50
Ahli gizi: Konsumsi makanan kaleng perlu diawasi terutama pada anak
Senin, 18 November 2024 21:49
Dinkes Mimika harapkan kolaborasi tingkatkan kesehatan masyarakat
Senin, 18 November 2024 17:12
Pemprov Papua: Penerapan program inseminasi buatan baru empat daerah
Senin, 18 November 2024 16:45