Protokol Kesehatan Shalat Jumat di Masjid Kota Jayapura
Jumat, 24 Juli 2020 10:28
Pengurus Masjid Al Fallah Dok VIII Kota Jayapura, Provinsi Papua menerapkan protokol kesehatan kepada seluruh umat Islam yang akan melaksanakan shalat Jumat berjamaah.Setiap warga muslim yang mengikuti shalat Jumat harus diperiksa suhu dalam rangka mencegah penyebaran COVID-19.(ANTARA Papua/Muhsidin)