Petugas Masih Padamkan kebakaran Pasar Youtefa Abepura
Selasa, 21 Juli 2020 5:50
Sejumlah petugas pemadam kebakaran dari Pemkot Jayapura Papua hingga pukul 07.30 WIT masih bekerja padamkan api di kios pedagang pasar Youtefa Abepura Jayapura yang terbakar Selasa dinihari.Ratusan kios tempat berjualan ludes dilahap si jago merah.(ANTARA Papua/Muhsidin)